Langsung ke konten utama

Unggulan

BEBERAPA CATATAN UNTUK TES WIDAL

TABEL UJI BIOKIMIA BAKTERI


Bakteri Uji 
MEDIA GULA-GULA

Glukosa
Laktosa
Manit
Maltosa
Sakarosa
Pepton (Indol)
TSAI
Urea
Mr
Vp
Simon Citrat
Semi Solid
Pseudomonas aeruginosa
+ g
-
-
-
-
-
m/k H2S(-)
-
-
-
+
+
Salmonella thypi
+ g
-
+ g
-
-
-
m/k H2S(+)
-
+
+
+
+
Klebsiella sp
+ g
+ g
-
-
-
-
k/k
H2S(-)
+
-
+
+
-
Proteus sp.
+ g
-
-
+
+/-
-
m/k
H2S(±)
+
+/-
-
+/-
-
Shigella dysenthriae
+ g
-
+g
+g
+g
-
m/k
H2S (-)
+
-

-
-
Pseudomonas aeruginosa
+ g
-
-
+g
+g
-
m/k
H2S (-)
-
-

+
+
Salmonella parathypi b/c
+ g
-
+g
+g
+g
-
m/k
H2S (+)
+
+

+
+
Klebsiella sp.
+ g
+ g
-
+g
-
-
k/k
H2S (-)
+
-

+
+
Pseudomonas aeruginosa
+ g
-
-
+g
+g
-
m/k
H2S (-)
-
-

+
+
Pseudomonas aeruginosa
+ g
-
-
+g
+g
-
m/k
H2S (-)
-
-

+
+
Keterangan :
(-) pada media gula-gula = tidaka ada kekeruhan dan media tetap berwarna ungu.
(+) pada media gula-gula = ada kekeruhan dan memfermentasi gula (media berwarna kining)
(+g) pada media gula-gula = ada kekeruhan dan memfermentasi gula (media berwarba kuning) serta menghasilkan gas (pada tabung Durham)
(-) pada uji indol = tiadak menghasilkan senyawa berwarna merah, yang artinya bakteri tidak memiliki enzim triftofanase.

TSIA
Slant/butt
Yang difermentasi
m/k = merah/kuning = alkali/asam
Glukosa
k/k =kuning/kuning = asam/asam
Glukosa, laktosa, dan atau sukrosa
m/m =merah/merah = alkali/alkali
Tidak ada yang difermentasi
Ada endapan hitam
H2S (-)

Urea
(-) = tidak terbentuk warna merah muda pada media
(+) = terbentuk warna merah muda pada media

METHYL RED
(+) = berwarna merah setelah penambahan  metil red = produk fermentasi bakteri adalah asam (asam laktat, asam asetat, asam format)
(-) = berwarna kuning.

VOGES PROSKAUER

(+) = berwarna merah setelah penambahan  α-naftol dan KOH 40% = produk fermentasi bakteri adalah produk non-asam (asetoin = asetil metil karbinol)
(-) = berwarna kuning.

Simonn’s Sitrat

(+) = berwarna biru
(-) = tetap berwarna hijau
Semi Solid
(+) = ada pergerakan bakteri
(-) tidak ada pergerakan bakteri.

Sumber : Pengamatan Praktiukum Bakteriologi I
Note : Perlu dicocokan dengan referensi

Muh. Reza Jaelani 


Komentar